Gubug atau Gubuk, Yang Benar Adalah

Kata gubug atau gubuk sering digunakan untuk menggambarkan sebuah rumah atau tampat bernaung yang sederhana. Penggunaan kata yang benar antara gubug atau gubuk menjadi penting jika dituliskan dalam tulisan resmi atau formal yang membutuhkan format baku.

Menurut kamus besar bahasa Indonesia, kata gubug atau gubuk berarti rumah kecil yang biasanya bersifat sementara. Kata gubug atau gubuk memiliki padanan kata berupa kata dangau.

Masih menurut KBBI, kata yang baku atauyang benar dari gubug atau gubuk adalah gubuk.

Jadi, jika kamu ingin memakai kata ini dalam format baku atau bahkan yang tidak baku sekalipun, gunakanlah kata yang benar yaitu gubuk.

Contoh:
Ia sudah tinggal di gubuk itu sejak beberapa bulan belakangan.

Previous
Next Post »
Thanks for your comment