Atlit atau Atlet, yang Benar Adalah

atlet atau atlit eyd
Kata atlit atau atlet  merupakan kata yang cukup sering digunakan terutama di bidang olahraga. Penggunaan yang benar antara kedua ini kadangkala sering membingungkan orang yang memakainya. Ada yang beranggapan atlit adalah kata yang benar. Sementara yang lain mengatakan bahwa atlet yang benar

Atlit atau atlet? yang benar adalah atlet. Kata yang terdapat dalam kamus besar bahasa Indonesia adalah atlet. Jadi, jika anda ingin menggunakan kata ini dalam kalimat baku, maka gunakanlah kata atlet, bukan atlet.

Contoh:
Benar:
Atlet badminton menyumbang dua medali emas untuk Indonesia

Salah:
Atlet badminton menyumbang dua medali emas untuk Indonesia
Previous
Next Post »
Thanks for your comment