Kawatir atau Khawatir, yang Benar Adalah?

Khawatir atau kawatir?


Manakah yang merupakan kata bnaku? kawatir atau khawatir?
Manakah yang benar, khawatir atau kawatir?

Kali ini kita akan mencoba membahas mana yang benar, apakah kata kawatir atau khawatir.

Kata kawatir atau khawatir seringkali digunakan untuk menggambarkan perasaan yang tidak tenang atau takut. Sebagian kalangan menggunakan kata kawatir, sementara sebagian lain memakai kata khwatir. Perbedaan ini menjadi sangat penting apalagi bila anda ingin menggunakan kata ini untuk tujuan penulisan kata baku.

Untuk mengetahui kata yang benar, apakah khawatir atau kawatir, lihatlah Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Dari sana kita akan menemukan bahwa kata kawatir tidak ditemukan. Kata yang benar menurut KBBI adalah khawatir. Jadi, kawatir atau khawatir, yang benar adalah khawatir.

Yang merupakan kata baku adalah Khawatir.

Aturan baku tersebut juga berlaku untuk kata turunan dari khawatir.

Mengkawatirkan atau mengkhawatirkan, kata yang baku dan benar adalah mengkhawatirkan.
Kekawatiran atau kekhawatiran, yang benar sesuai eyd dan kata baku adalah kekhawtiran.

Arti kata khawatir menurut KBBI adalah: perasaan gelisah, takut, atau cemas terhadap sesuatu hal yang belum pasti.
Arti kata mengkhawatirkan menurut KBBI adalah menimbulkan rasa khawatir atau khwatir terhadap suatu hal.
Arti kata kekhawatiran adalah perasaan khawatir.

Contoh penggunaan kata khawatir dalam kalimat:
Rani khawatir bila Kris mengetahui semuanya.
Rudi mengkhawatirkan Ana yang belum kunjung pulang.
Kekhawatiran Riska semakin menjadi-jadi.

Tambahan:
Kuatir, khuwatir, atau khawatir, yang benar adalah khawatir.




Previous
Next Post »
Thanks for your comment