f
p
Poto, Foto, atau Photo, yang Benar Adalah?
Poto, Foto, atau Photo, yang Benar Adalah?
Kata baku
Manakah yang merupakan kata baku, poto atau foto?
Manakah penulisan yang benar, foto atau photo?
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kata yang benar adalah foto. Poto tidak termasuk dalam kata baku. Sementara itu, kata photo merupakan bahasa asing, asal dari kata foto.
Kata yang benar dan baku adalah foto.
Penulisan yang benar adalah foto.
Arti kata foto menurut KBBI adalah: potret, gambaran, bayangan, pantulan
Turunan kata foto:
berfoto artinya bergambar atau berpotret.
Catatan penting:
Daftar Istilah:
foto finis adalah foto yang diletakkan di garis finis untuk menentukan pemenang lomba.
telefoto artinya adalah foto jarak jauh.
Pertanyaan:
Memfoto atau memoto?
Related Post
Planisfer atau Planisfir, yang Benar Adalah?
Manakah yang merupakan kata baku, planisfer atau planisfir?
Manakah penulisan yang benar, plani
Faksimil, Faksimili, atau Faksimile, yang Benar Adalah?** Kata baku **
Manakah yang merupakan kata baku, faksimile atau faksimil?
Manakah penulisan
Pensil atau Pinsil, yang Benar Adalah?Kata baku
Manakah yang merupakan kata baku, pensil atau pinsil?
Manakah penulisan yang benar,
Presidentil, Presidensial, atau Presidental, yang Benar Adalah?
Manakah penulisan yang benar, presidentil atau presidental?
Manakah yang merupakan kata baku, p
Perspektif atau prespektif, yang Benar Adalah?
Manakah penulisan yang benar, perspektif atau prespektif?
Manakah yang merupakan kata baku, pre
Memfokuskan atau Memokuskan, yang Benar Adalah?
Ketika sedang mengerjakan karya tulis ilmiah atau baku, kita sering ragu bila ingin men
ConversionConversion EmoticonEmoticon